FeaturedKesehatanPemerintahanRagam

Pemkot Bandung Tidak Lupa Melawan Stunting…….!

Bandung, BEREDUKASI.Com — PEMERINTAH Kota Bandung terus berupaya menurunkan dan mencegah Stunting. Untuk itu juga, Pemkot Bandung menggelar Rembuk Stunting, Jumat, (20/8/2021).

Berdasarkan data Bulan Penimbangan Balita pada Agustus 2020, sekitar 8,93 persen Balita di Kota Bandung mengalami Stunting. Angka tersebut menunjukan bahwa Kota Bandung, masih belum terbebas dari Stunting.

Wakil Wali Kota Bandung, Yana Mulyana, Rembuk Stunting merupakan wadah menyerap aspirasi untuk menyelesaikan permasalahan Stunting di Kota Bandung.

Karena itu, Yana menginstruksikan kepada seluruh Kepala Perangkat Daerah dan elemen pemangku kepentingan. Untuk memahami dan memetakan situasi Stunting, agar percepatan dalam pencegahan dan penanganan Stunting di Kota Bandung dapat segera terwujud.

“Nantinya, rembuk Stunting ini akan menghasilkan suatu kesepakatan dan komitmen dari semua pemangku kepentingan. Dalam upaya pencegahan dan penurunan Stunting di Kota Bandung,” kata Yana, saat pembukaan acara Rembuk Stunting secara Daring di Bandung Command Center Balaikota Bandung, Jumat, (20/8/2021).

Yana mengatakan, perangkat daerah yang menjadi penanggung jawab tahapan 8 aksi konvergensi. Sesuai dengan fungsinya melaksanakan dan memperhatikan  tugas dan tanggung jawabnya.

“Aparat kewilayahan harus aktif dalam mengedukasi, mengajak, memberdayakan masyarakat dalam pencegahan dan penanganan Stunting,” imbuhnya.

Di tempat yang sama, Sekretaris Daerah Kota Bandung selaku Pembina Satgas Percepatan Penurunan Stunting Kota Bandung. Ema Sumarna menjelaskan Tahun 2021, merupakan tahun Ke-Dua Pemkot Bandung melaksanakan intervensi Stunting dan akan memperluas lokus Stunting menjadi 30 Kelurahan.

“Sebagaimana telah ditetapkan dalam keputusan Wali Kota Bandung, dari 15 Kelurahan di tahun 2021 menjadi 30 Kelurahan di tahun 2022,” jelas Ema.

Melalui tema Bandung Tangguh dengan Canting (Cegah dan Turunkan Stunting), Ema berharap Rembuk Stunting. Dapat dimanfaatkan sebagai forum diskusi untuk memberikan masukan dan usulan yang konstruktif. Sehingga kebijakan pemerintah Kota Bandung berdampak positif dan tepat sasaran.

“Output rembuk Stunting adalah naskah komitmen bersama yang ditandatangani semua pemangku kepentingan. Itu sebagai bukti keselarasan upaya bersama dalam pencegahan dan penurunan $tunting yang terintegrasi,” katanya.

Sementara itu, Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Bandung, Siti Muntamah Oded mengatakan, turunnya perekonomian masyarakat akibat pandemi menjadi salasatu penyebab pertumbuhan Stunting.

“Keadaan masyarakat terhadap makanan bergizi juga belum maksimal. Sehingga perlu perluasan Literasi tentang gizi di lingkungan keluarga,” kata Siti.

Untuk itu, Siti dan tim penggerak PKK terus memasifkan elaborasi dan kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan untuk terus berinovasi dalam rangka penurunan dan mencegah pertumbuhan stunting di Kota Bandung.

“Ada beberapa hal telah dilakukan oleh Tim Penggerak PKK. Diantaranya seperti Gerakan yang “Bernama Bandung Tanginas” (Bandung Tanggap Stunting Dengan Aman dan Sehat), memberikan pangan sehat kepada 15 kelurahan yang menjadi catatan sebagai lokus cegah dan penurunan angka Stunting,” katanya.

“Kita juga bekerjasama dengan DKPP (Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian) melalui “Buruan Sae”. Untuk ketahan pangan berbasis halaman rumah dan Budidaya Ikan dalam ember,” paparnya.

Menurutnya, Tim Penggerak PKK juga memberikan dukungan jangka panjang. Yaitu dengan memberikan keterampilan kepada warga.

“Memberikan akses keterampilan bagi keluarga keluarg yang rawan dan rentan atau memiliki putra putri Stunting dengan pelatihan cukur, menjahit,” tuturnya. (wil).

Related Articles

6 Comments

  1. Pingback: BAUu
  2. Das Ziel des Treuebonus ist es, RTbet Münzen zu sammeln, mit
    denen Du verschiedene Vorteile erhalten kannst. Zu dem RTbet Testbericht gehört aber
    nicht nur ein Blick auf den Willkommensbonus, sondern auch
    auf die angebotenen Treueprämien. Insgesamt hast Du für das Umsetzen des Bonus 30 Tage Zeit,
    danach verfällt der Willkommensbonus. Hierbei handelt es sich um einen 100% Einzahlungsbonus auf die erste Einzahlung.

    Das Rtbet Casino bietet eine umfassende Plattform für Sportwetten, die
    sowohl Gelegenheitsspieler als auch erfahrene Enthusiasten anspricht.
    Die Gewinne aus den 200 Freispielen unterliegen einer etwas
    höheren Umsatzbedingung von x40, die, obwohl etwas höher, den Spielern dennoch eine
    gute Chance bietet, ihr Guthaben zu erhöhen. Rtbet Casino bietet einen großzügigen 100% Ersteinzahlungsbonus bis zu 500 Euro sowie zusätzliche 200 Freispiele.

    Insgesamt bietet RTbet über 90 verschiedene Provider mit eigenen Slots an. Um nach
    Deinen Lieblingsslots zu suchen, kannst Du ganz einfach die Suchfunktion nutzen oder die verschiedenen Spiele nach Providern filtern.
    Die mobile Version der Website verfügt zudem über alle Funktionen, die Du über die Desktopversion nutzen kannst.
    Ein Vorteil der optimierten Website gegenüber der eigenen App ist zudem,
    dass Du keine Updates für eine App herunterladen musst. Dafür bietet der Buchmacher nach meiner RTbet Erfahrung eine Website an, die für mobile Geräte
    optimiert wurde.

    References:
    https://online-spielhallen.de/lapalingo-casino-freispiele-alles-was-sie-wissen-mussen/

  3. With over 4,000 pokies and crash-style games on offer, the site delivers one of the strongest
    lineups in the industry. This process ensures that only the most reliable and trustworthy online casinos in Australia are featured.
    Our analysis checks all the top online casinos Australia to see where they stand out.
    Explore the best Australian online casinos now! At Gambtopia.com, you’ll
    find a comprehensive overview of everything worth knowing about online casinos.
    Aussie casinos often offer welcome bonuses, free spins, loyalty
    rewards, and weekly or seasonal promos.
    Real money casinos in Australia are online platforms where players use actual funds to place
    bets, win real cash, and enjoy the full spectrum of gambling excitement.
    The welcome bonus is the first offer you will always claim when joining an online casino in Australia with real money.
    Visit our list of top Australian online casinos with real money now!
    If there is a casino with bad customer support service, it would
    never make our list of the leading online casinos in Australia for real money.
    So, if the online casino Australia real money you want to play
    matches that, you will be safe trying everything the platform has
    to offer.

    References:
    https://blackcoin.co/online-gambling-in-sydney-a-comprehensive-guide/

  4. Rocketplay streams real-time games from Evolution,
    Ezugi, and Lucky Streak. Whether you’re into pokies, table
    games, or live dealers, there’s no shortage of action. High rollers aren’t left
    out either there’s a special bonus just for players
    who deposit big.
    With our extensive selection of casino games, exclusive
    bonuses, and secure payment options, RocketPlay has established itself as one of
    the top Australian online casinos in 2025. Rocketplay hits the mark
    for Aussie players who want fast payouts, big bonuses, and a solid mix of pokies and live games.
    This table helps new players find the best games for their gaming
    style, whether they prefer traditional tables
    or live casino sessions with real dealers. This rocketplay casino review highlights the site’s best features, from welcome bonus offers and popular pokies
    to secure deposit methods and licensed operations. We’ve chatted
    about why this platform isquickly becoming the go-to choice
    for savvy Aussie players, offering anauthentic, interactive, and genuinely
    thrilling way to enjoy a vastarray of real money casino games.

    This setup appeals to players who value speed, privacy, and innovative gaming technology while playing on the go.
    Handy filters let users sort games by theme, volatility, or provider, making it easy to
    find the right pokies for any bankroll. Popular hits such as Gates of Olympus, Big
    Bass Bonanza, and Book of Dead remain favourites among Aussie players for
    their high RTP rates and engaging bonus features.

    All bonuses include clear wagering rules visible in your account
    dashboard, ensuring transparent play and easy progress tracking.

    References:
    https://blackcoin.co/baccarat-rules-and-strategies/

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button